DikesPohuwato – Kepala Bidang P2 Dinas Kesehatan Pohuwato, Roys Gonibala, S.Si mengungkapkan jika sampai kini berdasarkan pantauan dan data semua pasien terkait kesehatan jiwa di Pohuwato telah tertangani dengan baik. “Jumlah total ada 215 pasien jiwa yang di Kabupaten Pohuwato sampai dengan saat ini. Dan Alhamdulillah, semuanya telah terdata sertaLanjut →

DikesPohuwato – Kementerian Kesehatan Republik Indonesia melalui Direktorat Jenderal P2P (Pencegahan dan Pengendalian Penyakit) bersama Dinas Kesehatan Pohuwato menggelar Bimtek Surveilans Kesehatan Jiwa dan Napza. Dalam pelaksanaannya, kegiatan yang berlangsung di aula kantor Dinas Kesehatan Pohuwato itu turut dihadiri oleh Kepala Bidang P2P Dinkes Pohuwato, Roys Gonibala, S.Si., serta diLanjut →

DikesPohuwato – Monitoring dan evaluasi yang dilaksanakan Dinas Kesehatan Kabupaten Pohuwato bersama Tim Pembina Cluster Binaan (TPCB) di Puskesmas se-Pohuwato akhirnya selesai. Total ada 16 Puskesmas se-Pohuwato yang telah selesai dikunjungi oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Pohuwato bersama TPCB yang dimulai dari wilayah Paguat dan berakhir di wilayah Popayato Cs, yangLanjut →

DikesPohuwato – Dinas Kesehatan Kabupaten Pohuwato menggelar rapat koordinasi tata kelola program kesehatan tahun 2023, yang bertempat di Hotel Irene, Marisa. Dalam pelaksanaannya, rapat koordinasi ini dibuka oleh Kepala Dinas Kesehatan, Fidi Mustafa,S.KM.,M.Si, dan turut dihadiri oleh Sekretaris Dinas Kesehatan, Ramayani Nento, S.KM serta jajaran Dinas Kesehatan Kabupaten Pohuwato. DalamLanjut →

DikesPohuwato – Sedikitnya, ada 308 tenaga kesehatan di Kabupaten Pohuwato yang berpeluang besar menjadi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) T.A 2023, dengan mengikuti syarat dan ketentuan yang berlaku. Hal itu sebagaimana disampaikan Kepala Dinas Kesehatan Pohuwato, Fidi Mustafa, S.KM.,M.Si., bahwa yang menjadi syarat utama di luar syarat yang lainLanjut →

DikesPohuwato – Dinas Kesehatan Kabupaten Pohuwato menggelar workshop bagi kader posyandu dalam penyelenggaraan penimbangan, dan kunjungan rumah untuk angkatan I dan II, yang berlangsung di ballroom Hotel Sunrise, Marisa. Dalam pelaksanaannya, workshop angkatan II di buka secara langsung oleh Asisten Pemerintahan dan Kesra Kabupaten Pohuwato, Arman Mohamad. Sementara untuk workshopLanjut →

DikesPohuwato – Kepala Dinas Kesehatan Pohuwato, Fidi Mustafa, S.KM.,M.Si., sukses meraih penghargaan dalam ajang AJP (Aliansi Jurnalis Pohuwato) Award tahun 2023, yang berlangsung di warkop kawan lama, Marisa. Kepala Dinas Kesehatan Pohuwato, Fidi Mustafa, S.KM.,M.Si., sendiri masuk dan sukses meraih penghargaan AJP Award dalam nominasi birokrat terfavorit dengan kategori jumlahLanjut →

DikesPohuwato – Dinas Kesehatan Kabupaten Pohuwato melalui Seksi Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat, mengadakan kegiatan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat dan Aksi Bergizi yang dilaksanakan dalam skala Kabupaten di SMA Negeri 1 Paguat, Jum’at (01/09/2023). Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka peningkatan kesadaran masyarakat utamanya para siswa terkait persoalan Stunting serta sosialisasiLanjut →

DikesPohuwato – Kementerian Kesehatan menyelenggarakan Launching Nasional Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer (ILP) di Jakarta. Kegiatan yang bertujuan meningkatkan cakupan dan keterjangkauan pelayanan kesehatan primer di Indonesia tersebut, sekaligus sebagai wujud implementasi transformasi pilar pertama Transformasi Kesehatan. Kegiatan Launching Nasional Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer dirangkai pula dengan Pertemuan Penguatan Perencanaan PembangunanLanjut →

DikesPohuwato – Guna meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat, Dinas Kesehatan (Dinkes) Pohuwato menggelar Workshop terkait peningkatan mutu Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) atau Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas). Bertempat di Hotel Iren Marisa, Workshop tersebut, diikuti oleh Kepala Puskes dan PJ Mutu se Kabupaten Pohuwato. Sekretaris Dinkes Kabupaten Pohuwato, Rahmayani NentoLanjut →